Tentang Kehidupan
Karena baik cinta, motivasi, maupun kehidupan adalah tiga hal yang tidak bisa dipisahkan. Orang akan menjadi merana dan sengsara jika salah satu dari ketiga hal ini tidak lagi dimiliki.Karena ketiganya adalah keseimbangan yang harus dijaga. Berbahagialah bagi orang-orang yang dalam hidupnya dikarunia cinta yang begitu besar dari berbagai pihak,serta memiliki motivasi yang tak pernah pudar dalam setiap langkahnya. Merekalah yang pantas meraih kebahagiaan sejati. '' Hidup itu layaknya mengendarai sepeda. Agar tetap seimbang, ...